Komputasi Python dengan Conda Environment
Dari ALELEON by EFISON
Revisi sejak 2 April 2024 07.36 oleh WilsonLisan (bicara | kontrib) (→Membuat Conda Environment: test formatting)
Halaman ini menjelaskan bagaimana menjalankan komputasi Python melalui Anaconda di ALELEON Supercomputer.
Membuat Conda Environment
Membuat Conda Environment | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
1 | User masuk ke terminal untuk membuat conda env:
| |||||||||||
2 | Pilih dan aktifkan modul Anaconda yang akan digunakan.
| |||||||||||
| ||||||||||||
3 | Buat conda env di direktori HOME dan aktifkan dengan perintah:
| |||||||||||
4 | User dapat melakukan instalasi package Python melalui pip pada env ini. |
- User masuk ke terminal untuk membuat conda env.
- Pilih dan muat modul Anaconda yang akan digunakan.