ALELEON Desktop adalah sesi interaktif virtual desktop berbasiskan Desktop Environment (DE) Linux xfce. Sesi ini berjalan di interactive node.
Langkah Memulai Sesi ALELEON Desktop
1
|
Login ke web EFIRO ALELEON Supercomputer.
|
2
|
|
Buka pinned apps ALELEON Desktop di homepage EFIRO.
|
|
3
|
Isi formulir untuk memulai sesi ALELEON Desktop dengan panduan berikut;
- Partition -> pilih sesuai kebutuhan:
- torti -> CPU saja
- tilla -> CPU dan GPU
Formulir alokasi komputasi
|
Partition
|
torti
|
tilla
|
Number of hours
|
1 - 72
|
Number of CPU core(s)
|
1 - 32
|
Amount of memory/RAM
|
1 - 64
|
Number of GPUs
|
-
|
1
|
Pada akun perseorangan, sesi ini tidak akan berjalan apabila:
- Alokasi CPU * hours > sisa CPU Core Hour
- Alokasi GPU * hours > sisa GPU Hour apabila memilih tilla.
Cek sisa Core Hour dengan:
- Buka menu
Clusters -> ALELEON Shell Access
- Jalankan perintah
$ sausage
|
- Email address
- Notifikasi email untuk status mulai dan selesainya sesi ini.
- Isi apabila berkenan.
|
4
|
Klik tombol Launch untuk memulai sesi ALELEON Desktop.
- User akan diarahkan ke halaman
My Interactive Sessions .
- Tunggu hingga sesi ALELEON Desktop siap diakses.
|
5
|
Apabila status Running, klik tombol Launch ALELEON Desktop .
- Sistem mulai menghitung Core Hour!
- Slider Compression dan Image Quality mengatur kualitas resolusi desktop.
- Untuk menghentikan sesi lebih cepat dari alokasi waktu, klik tombol
Cancel .
|
6
|
User dapat mengunjungi sesi ALELEON Desktop yang sedang berjalan pada:
- Menu
My Interactive Sessions pada homepage EFIRO.
- Kolom
Active interactive sessions pada homepage EFIRO.
|
Pelaporan Kendala dan Support
Apabila menjumpai masalah teknis dalam menjalankan komputasi, silahkan lapor dengan klik gambar berikut ini.
Bila terdapat pertanyaan lainnya, silahkan hubungi admin EFISON melalui email:
support@efisonlt.com